Cara Pengkabelan Kabel UTP Cat5e Type Straight

Pengkabelan Kabel UTP Cat5e Type Straight

     Menurut Aris Cara Membuat Kabel Straight berikut alat dan bahanya :  

1. Kabel UTP 





2. Tang Crimping

3. Konektor RJ 45

4. Lan Tester
Langkah-langkah membuat kabel straight :
     
Urutan warna pada kabel Straight
1. Kupas bagian ujung kabel UTP, kira-kira 2 cm.
2. Buka pilinan kabel, kemudian luruskan dan urutkan warna sesuai standart.
3. Setelah urutan sesuai standar, potong dan ratakan ujung kabel dengan tang crimping
4. Masukkan kabel yang sudah lurus dan sejajar ke dalam konektor RJ-45, dan pastikan semua posisinya sudah benar.
5. Lakukan krimping dan tekan hingga semua pin ( kuningan) pada konektor RJ-45 sudah mengigit pada tiap kabel. 




Cara membuat kabel cross :

Kabel cross merupakan kabel yang memiliki sususan berbeda antara ujung satu dengan ujung yang lainnya. Kabel cross digunakan untuk menghubungkan 2 device yang sama. Adapau penggunaan kabel cross :
  • menghubungkan 2 buah komputer secara langsung
  • menghubungkan 2 buat switch
  • menghubungkan 2 buah hub
  • menghubungkan switch dengan hub
  • menghubungkan komputer dengan router
Urutan warna pada kabel Cross.
      Untuk membuat kabel Cross memiliki langkah yang hampir sama dengan kabel Straight,  Perbedaannya hanya terletak pada urutan dari kedua ujung kabel. Berbeda dengan kabel straight yang memiliki urutan warna yang sama di kedua ujungnya, kabel cross memiliki urutan warna yang berbeda pada kedua ujung.
      Langkah terkahir dari membuat kabel straight dan cross yakni mengecek kabel dengan LAN Tester. Caranya masukan ujung kabel ( konektor RJ-45) ke masing-masing port yang tersedia pada LAN Tester. Pastikan semua lampu LED menyala sesuai urutan kabel yang dibuat.
     Menurut Vina Ristiyani Langkah - Langkah Membuat Kabel Straight dan Cross

Alat Dan Bahan Yang Diperlukan :

1. Tang Krimping
2. Alat Pengupas Kabel
3. Konektor RJ45
4. Kabel UTP
-5. Kabel Tester
  
Pertama Kupas Kabel UTP

         
      Kupas bagian luar kabel dengan alat pengupas kabel sekitar 3 cm atau lebih, mengupas kabel juga bisa memakai tang krimping pada bagian dua buah silet yang saling berhadapan. Dan pastikan kabel tidak luka karena bisa menyebabkan tidak konek.



Pisahkan kabel yang sudah di kupas


Pisahkan  dan rapikan kabel - kabel yang saling mengikat .
Urutan Kabel Straight dan Cross :
Gambar di atas adalah urutan kabel Straight .
 Luruskan dan ratakan ujung kabel 



     Potong ujung-ujung kabel yang tidak rata menggunakan tang krimping  pada bagian yang memiliki 1 buah pisau dan sebuah bagian datar , usahakan kabel-kabel tersebut panjangnya setelah dipotong tidak lebih dari 1 cm.
Masukkan kabel ke konektor RJ45
      Masukkan kabel ke konektor RJ45 dengan kabel warna putih orange atau putih hijau di ujung kiri konektor jika seperti pada gambar di atas dan sebaliknya. Usahakan ujung-ujung kabel terlihat di bagian depan konektor. Dan pastikan juga pembungkus kabel luar masuk sebagian ke dalam konektor RJ45nya supaya tidak bergeser.
Mengkrimping kabel
nnnnnSetelah yakin posisi kabel tidak berubah dan kabel sudah masuk dengan baik ke konektor RJ45 selanjutnya mengkrimping kabel dengan menggunakan tang krimping seperti pada gambar diatas, usahakan tekan sekuat tenaga supaya pin konektor dapat menembus pelindung kabel kabelnya.
Buat ujung kabel yang satunya lagi
      Lakukan langkah-langkah di atas untuk ujung kabel yang satunya lagi yaitu Kalau Straight Ujungnya sama keduanya , sedangkan yang cross ujungnya berbeda keduanya Kabel Straight biasanya fungsinya untuk menghubungkan komputer ke switch/hub atau sebaliknya , sedangkan  Kabel Cross fungsinya untuk menghubungkan komputer dengan komputer maupun switch dengan switch itulah yang menyebabkan urutan kabelnya berbeda karena fungsinya juga berbeda.


Test kabel dengan Kabel Tester
      Test kabel dengan menggunakan Kabel Tester lihat jika lampu yang ada pada tester induk dan anak  menyala sesuai dengan urutan kabel straight maupun kabel cross berarti mengkrimping kabel tadi berhasil. Dan jika lampu menyala tidak pada aturannya dan ada lampu yang mati berarti mengkrimping kabel gagal dan tidak bisa dipakai.
Langkah - Langkah Membuat Kabel dan Cross
  
Pertama Kupas Kabel UTP

      Kupas bagian luar kabel dengan alat pengupas kabel sekitar 3 cm atau lebih , mengupas kabel juga bisa memakai tang krimping pada bagian dua buah silet yang saling berhadapan. Dan pastikan kabel tidak  luka karena bisa menyebabkan tidak konek.


Pisahkan kabel yang sudah di kupas

Pisahkan  dan rapikan kabel - kabel yang saling mengikat. 
Urutan Kabel Straight dan Cross :
Gambar di atas adalah urutan kabel Straight .
Sedangkan yang ini adalah urutan kabel Cross.
 
 Luruskan dan ratakan ujung kabel 


      Potong ujung-ujung kabel yang tidak rata menggunakan tang krimping  pada bagian yang memiliki 1 buah pisau dan sebuah bagian datar , usahakan kabel-kabel tersebut panjangnya setelah dipotong tidak lebih dari 1 cm.


Masukkan kabel ke konektor RJ45
      Masukkan kabel ke konektor RJ45 dengan kabel warna putih orange atau putih hijau di ujung kiri konektor jika seperti pada gambar di atas dan sebaliknya. Usahakan ujung-ujung kabel terlihat di bagian depan konektor. Dan pastikan juga pembungkus kabel luar masuk sebagian ke dalam konektor RJ45nya supaya tidak bergeser.
Mengkrimping kabel
      Setelah yakin posisi kabel tidak berubah dan kabel sudah masuk dengan baik ke konektor RJ45 selanjutnya mengkrimping kabel dengan menggunakan tang krimping seperti pada gambar diatas, usahakan tekan sekuat tenaga supaya pin konektor dapat menembus pelindung kabel kabelnya.
Buat ujung kabel yang satunya lagi
      Lakukan langkah-langkah di atas untuk ujung kabel yang satunya lagi yaitu Kalau Straight Ujungnya sama keduanya , sedangkan yang cross ujungnya berbeda keduanya Kabel Straight biasanya fungsinya untuk menghubungkan komputer ke switch/hub atau sebaliknya , sedangkan  Kabel Cross fungsinya untuk menghubungkan komputer dengan komputer maupun switch dengan switch itulah yang menyebabkan urutan kabelnya berbeda karena fungsinya juga berbeda.


Test kabel dengan Kabel Tester
   
      Test kabel dengan menggunakan Kabel Tester lihat jika lampu yang ada pada tester induk dan anak  menyala sesuai dengan urutan kabel straight maupun kabel cross berarti mengkrimping kabel tadi berhasil. Dan jika lampu menyala tidak pada aturannya dan ada lampu yang mati berarti mengkrimping kabel gagal dan tidak bisa dipakai.
      Menurut Destu Kurniadi  Adapun langkah-langkah membuat kable Straight adalah sebagai berikut :

1. Kupas bagian ujung kabel UTP, kira-kira 3 cm menggunakan Tank Crimping.


2. Buka 4 pilinan kabel menjadi 8 bagian, kemudian luruskan dan urutankan kabel sesuai standar kabel straight.

Gb. 4 pilin kabel UTP
Gb. 8 bagian kabel UTP
3. Setelah urutannya sesuai standar, potong dan ratakan ujung kabel menggunakan tank Crimping atau alat lainya.

4. Masukan kabel yang sudah lurus dan sejajar tersebut ke dalam konektor RJ-45, dengan posisi pengunci konektor konektor Rj-45 berada di bagian bawah serta  pastikan semua kabel posisinya sudah benar dengan posisi sebagai berikut:
Putih Orange - Putih Orange
Orange - Orange
Putih Hijau - Putih Hijau
Biru - Biru
Putih Biru - Putih Biru
Hijau - Hijau
Putih Coklat - Putih Coklat
Coklat - Coklat
5. Selanjutnya lakukan crimping menggunakan tank crimping tools, tekan crimping tool dan pastikan semua pin (kuningan) pada konektor RJ-45 sudah menggigit tiap-tiap kabel. Biasanya akan terdengar suara "klik".



Cara Membuat Kabel Cross

Membuat kabel cross memiliki langkah yang hampir sama dengan kabel straight, perbedaan hanya terletak pada urutan warna dari salah satu ujung kabel. Berbeda dengan kabel straight yang memiliki urutan warna sama di kedua ujung kabel.

Putih Orange  - Putih Hijau
Orange  - Hijau
       Putih Hijau - Putih Orange
    Biru - Biru
     Putih Biru - Putih Biru
       Hijau - Orange
     Putih Coklat - Putih Coklat
     Coklat - Coklat


Gb. Kabel Cross
Dibawah ini adalah contoh ujung kabel UTP yang telah terpasang konektor RJ-45 dengan benar, selubung kabel ikut masuk kedalam konektor.
     Langkah terakhir adalah mengecek kabel yang sudah dibuat tadi dengan menggunakan Lan Tester, caranya masukan masing-masing ujung kabel (konektor RJ-45) ke masing-masing port yang tersedia pada Lan Tester, nyalakan dan pastikan semua lampu LED menyala sesuai dengan urutan kabel yang dibuat. Jika benar berarti kabel siap dipasang pada jaringan, namun, jika terjadi kesalahan pada pemasanan kabel pada konektor, maka untuk membuat ulang harus memotong dan mengulang cara seperti yang dijelaskan dipoint pertama.
 
          Menurut Dee Nugraha cara membuat kabel UTP Tipe Straight berikut langkah-langkanya :
  1. Kupas ujung kabel sekitar 2 cm, sehingga kabel kecil-kecil yang ada didalamnya kelihatan.
     Pisangkan kabel-kabel tersebut dan luruskan. Kemudian susun dan rapikan berdasarkan warnanya yaitu Orange Putih, Orange, Hijau Putih, Biru, Biru Putih, Hijau, Coklat Putih, dan Coklat. Setelah itu potong bagian ujungnya sehingga rata satu sama lain. 
    
 Susunan kabel UTP tipe straight bisa Anda lihat pada gambar di bawah:
     Kabel tersusun, ambil Jack RJ-45. Seperti yang saya katakan tadi Jack ini terdiri dari 8 pin. Pin 1 dari jack ini adalah pin yang berada paling kiri jika posisi pin menghadap Anda. Berurut ke kanan adalah jack 2, 3, dan seterusnya.
 
     Kemudian masukkan kabel-kabel tersebut ke dalam Jack RJ-45 sesuai dengan urutan tadi yaitu sebagai berikut:
    • Orange Putih pada Pin 1
    • Orange pada Pin 2
    • Hijau Putih pada Pin 3
    • Biru pada Pin 4
    • Biru Putih pada Pin 5
    • Hijau pada Pin 6
    • Coklat Putih pada Pin 7
    • Coklat pada Pin 8.
Masukkan kabel tersebut hingga bagian ujungnya mentok di dalam jack.


     Masukan Jack RJ-45 yang sudah terpasang dengan kabel tadi ke dalam mulut tang crimping yang sesuai sampai bagian pin Jack RJ-45 berada didalam mulut tang.


 

     Sekarang jepit jack tadi dengan tang crimping hingga seluruh pin menancap pada kabel. Biasanya jika pin jack sudah menancap akan mengeluarkan suara “klik”.



     Sekarang Anda sudah selesai memasang jack RJ-45 pada ujung kabel pertama. Untuk ujung kabel yang kedua, ulangi langkah-langkah tadi untuk memasang Jack RJ-45 pada ujung kabel yang kedua.
Kalau sudah kemudian kita test menggunakan LAN tester. Masukkan ujung ujung kabel ke alatnya, kemudian nyalakan, kalau lampu led yang pada LAN tester menyala semua, dari nomor 1 sampai 8 berarti Anda telah sukses. Kalau ada salah satu yang tidak menyala berarti kemungkinan pada pin nomor tersebut ada masalah. Cara paling mudah yaitu Anda tekan (press) lagi menggunakan tang. Kemungkinan pinnya belum tembus. Kalau sudah Anda tekan tetapi masih tidak nyambung, maka coba periksa korespondensinya antar pin udah 1-1  atau belum.lihat gambar di bawah ini:


     Menurut Surya Guntara Langkah-langkah cara pemasangan kabel UTP sebagai berikut
  • Tipe Straight
Langkah 1 :
     Kupas terlebih dahulu ujung kabel menggunakan alat pengupas kabel sekitar kurang lebih 2 cm sampai kabel yg terdapat di dalam nya terlihat
caracrimpingkabelutp
Langkah 2 :
     Pisahkan kabel-kabel tersebut dan luruskan, susunlah kabel-kabel tersebut dengan rapih berdasarkan warna seperti Orange Putih, Orange, Hijau Putih, Biru, Biru Putih, Hijau, Coklat Putih, dan Coklat
5
Langkah 3 :
     Setelah kabel tersusun, kemudian ambil Connector RJ-45, Connector ini terdiri dari 8 pin. Pin 1 dari connector ini adalah pin yang berada paling kiri
6
Langkah 4 :
     Masukkan kabel-kabel tersebut hingga bagian ujungnya mentok di dalam Connector dan sesuaikan dengan urutan :
  • Orange Putih pada Pin 1
  • Orange pada Pin 2
  • Hijau Putih pada Pin 3
  • Biru pada Pin 4
  • Biru Putih pada Pin 5
  • Hijau pada Pin 6
  • Coklat Putih pada Pin 7
  • Coklat pada Pin 8
clip_image017       clip_image021
Hasil dari sususan dari kabel straight.
kabel-utp1
Langkah 5 :
     Setelah selesai menyusun kabel straight kemudian kita akan mencoba dengan menggunakan LAN tester masukkan ujung kabel ke alatnya, kemudian nyalakan, kalau lampu led yang pada LAN tester menyala semua, dari nomor 1 sampai 8 berarti Anda telah sukses.
cable-tester
Langkah 6 :
     Untuk cara pemasangan kabel yang kedua, langkah-langkahnya sama dengan pemasangan ujung kabel pertama. Ulangi langkah-langkah tadi untuk memasang connector RJ-45 pada ujung kabel yang kedua.


  • Tipe Cross
Langkah 1 :
     Cara pemasangan kabel UTP tipe cross hampir sama dengan casa pemasangan kabel UTP tipe straight. Mengenai pemasanganya sama seperti pada pemasangan kabel straight. Hanya saja perbedaan terdapat pada urutan warna kabel pada ujung kabel yang keduanya. Untuk ujung kabel pertama susunan warna pada kabel cross
  • Orange Putih pada Pin 1
  • Orange pada Pin 2
  • Hijau Putih pada Pin 3
  • Biru pada Pin 4
  • Biru Putih pada Pin 5
  • Hijau pada Pin 6
  • Coklat Putih pada Pin 7
  • Coklat pada Pin 8.
clip_image030
     Setelah selesai menyusun kabel straight kemudian kita akan mencoba dengan menggunakan LAN tester masukkan ujung kabel ke alatnya, kemudian nyalakan. Susunan warna ujung kabel pertama berbeda dengan unjung kabel kedua. Nanti jika dites menggunakan LAN tester, maka nantinya led 1, 2, 3 dan 6 akan saling bertukar.

     Dari kelima cara diatas dapat kita simpulkan cara membuat Kabel UTP Cat5e Type Straight sebagai berikut :

Persiapkan alat-alatnya seperti

1. Tang Crimping


 2. Kabel UTP
 3. Konektor RJ 45
 4. Tester
      Lankah-langkah membuat kabel straight
 1. Kupas bagian ujung kabel UTP kira kira 2 cm.
 2. Buka pilinan kabel

3. Luruskan dan Urutkan urutan kabel sesuai standar

4. Setelah urutan sesuai standar, potong dan ratakan ujung kabel dengan tang crimping
5. Masukkan kabel yang sudah lurus dan sejajar ke dalam konektor RJ-45, dan pastikan semua posisinya sudah benar.
 6. Lakukan krimping dan tekan hingga semua pin ( kuningan) pada konektor RJ-45 sudah mengigit pada tiap kabel.

Daftar pustaka

Aris. 2019. Cara Membuat Kabel Straight Dan Croos. http://tkj-aris.blogspot.com/2017/04
     /cara-membuat-kabel-straight-dan-cross.html diakses pada 24 Januari 2019 pukul 13:36 
     WIB.

Ristiyani, vina. 2019. Cara Membuat Kabel Straight Dan Crossover. 
     http://vinaristiyani0108.blogspot.com/2016/09/cara-membuat-kabel-straight-dan.html 
     diakses pada 24 Januari 2019 pukul 13:42 WIB.

Kurniadi, Destu. 2019. Membuat Kabel Straight & Cross Pada Kabel UTP Plus Gambar. 
     http://destukurniadi97.blogspot.com/2017/09/makalah-cara-membuat-kabe-straight.
     html diakses pada 24 Januari 2019 pukul 13:44 WIB.

Nugraha, Dee. 2019. Membuat Kabel UTP Straight Dan Cross. https://deenugraha.
    wordpress.com/about/membuat-kabel-utp-straight-cross/ diakses pada 24 Januari 2019   
    pukul 13:46 WIB.

Guntara, Surya. 2019. Langkah-Langkah Membuat Kabel Straight dan Croos. 
     https://suryaguntara08.wordpress.com/2016/03/11/langkah-langkah-membuat-
     kabelstraight-cross/ diakses pada 24 Januari 2019 pukul 13:47 WIB.

1 comment:
Write komentar